Kumpulan Modul Ajar Teknik Dasar-Dasar Ketenagalistrikan (DDK) Fase E

 

Kurikulum merdeka adalah kurikulum yang bertujuan untuk mengasah minat dan bakat anak sejak dini dengan berfokus pada materi esensial, pengembangan karakter, dan kompetensi peserta didik. inti dari kurikulum merdeka adalah Merdeka Belajar, yaitu konsep yang dibuat agar siswa bisa lebih mendalami minat dan bakatnya masing-masing. Dikurikulum merdeka siswa tidak akan lagi 'dipaksa' untuk menjalani mata pelajaran yang bukan menjadi minat utamanya. Peserta didik bisa dengan 'merdeka' memilih materi yang ingin dipelajari sesuai minat masing-masing. 
Kurikulum merdeka membagi jenjang kelas dari kelas 1 sampai kelas 12 menjadi 6 fase, yaitu Fase A hingga fase F. Seperti pada gambar berikut :
Gambar 1. Fase Kurikulum Merdeka
                                            Gambar 2. Karakteristik Utama Kurikulum Merdeka

Dasar-Dasar Teknik Ketenagalistrikan
Pembelajaran Dasar-Dasar Ketenagalistrikan (DDK) berada pada fase E (kelas X). Berikut bebarapa modul DDK berdasarkan Elemen yang menyertainya :
  1. Capaian Pembelajaran (CP) Teknik Ketenagalsitrikan (Fase E dan fase F)
  2. Modul/Elemen 1 Dasar-Dasar Listrik  Proses Bisnis Ketenagalistrikan
  3. Modul/Elemen 2 Dasar-Dasar Listrik Perkembangan Teknologi dan Isu-isu Global Terkait Industri Ketenagalistrikan
  4. Modul/Elemen 3 Dasar-Dasar Listrik  Profesi dan kewirausahaan ketenagalistrikan
  5. Modul/Elemen 5 Dasar-Dasar Listrik  K3LH dan Budaya Kerja Industri
  6. Modul/Elemen 6 Dasar-Dasar Listrik Teori Listrik dan bahan yang digunakan dalam ketenagalistrikan
  7. Modul/Elemen 7 Dasar-Dasar Listrik  Alat Tangan dan Alat Kerja Kelistrikan
  8. Modul/Elemen 8 Dasar-Dasar Listrik  Alat Ukur dan Alat Kerja Kelistrikan
  9. Modul/Elemen 9 Dasar-Dasar Listrik  Perangkat Lunak Gambar Teknik Listrik
Atau dapat  mengunduh FULL MODUL DDK filenya DISINI

Contoh Modul/Elemen 1 DDK Proses Bisnis Ketenagalsitrikan
Berikut contoh Modulnya




Terima kasih sudah berkunjung ke blog ini, semoga bermanfaat dan selalu dalam keadaan sehat. Salam admin

Previous
Next Post »

Komentar harus sopan, tidak mengandung spam dan iklan ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment